Akreditasi.org, Biaya UNSIKA, UNSIKA mungkin agak asing terdengar nama itu di telinga publik. UNSIKA atau Universitas Singaperbangsa Karawang adalah perguruan tinggi swasta yang merubah menjadi perguruan tinggi negeri melalui Perpres RI nomor 123 tahun 2014 di bawah Kementerian Riset dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti).
Berstatus sebagai Perguruan Tinggi Negeri pastinya orang bertanya mengenai biaya UNSIKA atau jurusan apa yang ada di UNSIKA, karena belom banyak kampus ini dikenal masyarakat luar.
Nah kali ini kami akan membahas biaya UNSIKA, mulai biaya UNSIKA dari masuk sampai biaya persemester nya. Kita bahas dulu sedikit mengenai Universitas Singaperbangsa Karawang ( UNSIKA ).
Universitas Singaperbangsa Karawang merupakan perguruan tinggi Negeri yang ada di Karawang, Universitas Singaperbangsa Karawang merupakan salah satu perguruan tinggi pertama yang ada di kota Karawang, Jawa Barat Indonesia.
UNSIKA didirikan pada tahun 1982 tepatnya pada tanggal 2 Februari. Pada mulanya perguruan tinggi ini berdiri dibawah naungan dari yayasan Pembina Perguruan Tinggi Pangkal Perjuangan (PTPP) Karawang.
Pada awal berdiri kampus memiliki dua buah fakultas yaitu Fakultas Hukum dan Fakultas Ekonomi.
Seperti pada umumnya kampus yang ada di Indonesia, biaya UNSIKA juga diterapkan tergantung jalur seleksi mahasiswa baru yang masuk, ada beberapa jalur yang di terapakan pihak kampus dalam perekrutan mahasiswa baru.
Yang pertama perekrutan mahasiswa baru melalui menggunakan nilai rapor dan dilakukan secara serentak seluruh Indonesia. Sistem perekrutan tersebut dinamakan Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN).
Selanjutnya dalam perekrutan mahasiswa baru juga masih sama yang dilakukan seluruh kampus Negeri yaitu dengan metode tes.
Sejak menjadi perguruan tinggi Negeri biaya UNSIKA menganut sistem UKT, yang mana biaya UNSIKA sistem UKT ini ditetapkan melalui data orang tua yang di berikan oleh mahasiswa baru kepada pihak Kampus.
Pada mulanya biaya UNSIKA menggunakan Sistem UKT ini berkisar antara Rp. 7.000.000 hingga Rp. 18.000.000 untuk tahun pertama perkuliahan.
Unutk biaya UNSIKA yang terendah adalah program studi D3 Akuntansi dengan nominal Rp 7.270.000, dan biaya UNSIKA tertinggi adalah program studi D3 Kebidanan dengan nominal Rp 18.670.000.
Biaya UNSIKA dikelompokkan menjadi 8 kelompok golongan biaya kuliah, dan kami akan tampilkan list biaya UNSIKA di bawah ini.
Berikut rincian biaya UNSIKA :
Pogram Studi Unsika |
Biaya UKT GOL 1 | Biaya UKT GOL 2 | Biaya UKT GOL 3 | Biaya UKT GOL 4 | Biaya UKT GOL 5 | Biaya UKT GOL 6 | Biaya UKT GOL 7 |
Biaya UKT GOL 8 |
Semua jurusan | 500.000 | 1.000.000 | ||||||
Akuntansi | 2.400.000 | 4.400.000 | 5.400.000 | 5.600.000 | 5.800.000 | 6.200.000 | ||
Ilmu Hukum | 2.400.000 | 3.700.000 | 4.700.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.600.000 | ||
Ilmu Komunikasi | 2.400.000 | 3.700.000 | 4.700.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.900.000 | ||
Ilmu Pemerintahan | 2.400.000 | 3.700.000 | 4.700.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.900.000 | ||
Manajemen | 2.400.000 | 3.700.000 | 4.700.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.900.000 | ||
Manajemen Pendidikan Islam | 2.400.000 | 2.600.000 | 3.600.000 | 3.800.000 | 3.900.000 | 4.200.000 | ||
Pendidikan Agama Islam (PAI) | 2.400.000 | 2.800.000 | 3.800.000 | 4.000.000 | 4.100.000 | 4.400.000 | ||
Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 4.800.000 | 5.100.000 | 5.700.000 | ||
Pendidikan Bahasa Inggris | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 4.800.000 | 4.800.000 | 5.700.000 | ||
Pendidikan Guru Raudhatul Athfal | 2.400.000 | 2.600.000 | 3.600.000 | 3.800.000 | 3.900.000 | 4.200.000 | ||
Pendidikan Jasmani, Kesehatan, & Rekreasi | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 4.800.000 | 5.100.000 | 5.700.000 | ||
Pendidikan Luar Sekolah | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 4.800.000 | 5.100.000 | 5.700.000 | ||
Pendidikan Matematika | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 4.800.000 | 5.100.000 | 5.700.000 | ||
Teknik Elektro | 2.400.000 | 3.800.000 | 4.800.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.700.000 | ||
Teknik Industri | 2.400.000 | 4.000.000 | 5.000.000 | 5.200.000 | 5.400.000 | 5.900.000 | ||
Teknik Informatika | 2.400.000 | 5.000.000 | 6.000.000 | 6.200.000 | 6.400.000 | 6.900.000 | ||
Teknik Mesin | 2.400.000 | 4.000.000 | 5.000.000 | 5.200.000 | 5.400.000 | 5.900.000 | ||
Agrobisnis | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.700.000 | 4.700.000 | 5.000.000 | 5.500.000 | ||
Farmasi | 8.300.000 | 8.800.000 | 9.800.000 | 9.800.000 | 11.300.000 | 13.300.000 | ||
Gizi | 7.500.000 | 7.500.000 | 8.400.000 | 8.600.000 | 8.800.000 | 9.200.000 | ||
Teknik Kimia | 3.800.000 | 4.800.000 | 5.000.000 | 5.300.000 | 5.500.000 | 5.700.000 | ||
Agroteknologi | 2.400.000 | 3.500.000 | 4.500.000 | 4.700.000 | 5.000.000 | 5.500.000 |
Berikut rincian biaya UNSIKA untuk program D3 sistem UKT yang di terapkan sebagai berikut :
Pogram Studi Unsika | Biaya UKT GOL 1 | Biaya UKT GOL 2 | Biaya UKT GOL 3 | Biaya UKT GOL 4 | Biaya UKT GOL 5 | Biaya UKT GOL 6 | Biaya UKT GOL 7 |
Biaya UKT GOL 8 |
Semua jurusan | 500.000 | 1.000.000 | ||||||
Akuntansi | 2.400.000 | 4.400.000 | 5.400.000 | 5.60000 | 5.800.000 | 6.200.000 | ||
Kebidanan | 7.500.000 | 9.800.000 | 10.300.000 | 10.800.000 | 10.300.000 | 10.800.000 | ||
Teknik Mesin | 2.400.000 | 4.000.000 | 5.000.000 | 5.200.000 | 5.400.000 | 5.900.000 |
Nah itulah rincian biaya di UNSIKA, semoga informasi ini bermanfaat untuk kalian yang mau berkuliah di UNSIKA, terima kasih.
biaya unsika 2021 biaya unsika mandiri biaya kuliah unsika 2021 biaya kuliah di unsika biaya mandiri unsika 2021 biaya kuliah di unsika 2021 biaya s2 unsika biaya ukt unsika 2021 biaya hidup kuliah di unsika biaya kuliah unsika