Tugas Kampus Ekonomi – Ekonomi merupakan salah satu cabang ilmu yang mempelajari perilaku manusia dalam menentukan pilihan yang tujuannya untuk mencapai kesejahteraan.
Ekonomi itu jika dibahas, maka cakupannya sangat luas mulai urusan dapur sampai urusan negara. Hal ini tentunya bisa kita lihat dari perspektif sempit sampai yang luas. Dari mulai perekonomian individu, keluarga, perusahaan, negara, sampai skala internasional.
Nah, bagi kamu yang memilih kuliah dengan jurusan ini, maka ada tugas-tugas kampus Ekonomi yang akan kamu lalui.
Berikut beberapa informasi terkait mengenai tugas kampus Ekonomi.
Tugas Kuliah Ekonomi Manajemen
Bagi kamu yang melaksanakan tugas kuliah Ekonomi Manajemen, maka kamu akan membahas tugas-tugas yang ada kaitannya dengan aspek-aspek di bawah ini yaitu sebagai berikut.
- Manajemen Pemasaran (Marketing)
- Manajemen Keuangan
- Manajemen Sumber Daya Manusia
- Manajemen Operasional
Tugas Kuliah Ekonomi Syariah
Bagi kamu yang melaksanakan tugas kuliah Ekonomi Syariah, maka kamu akan membahas tugas-tugas yang ada kaitannya dengan aspek-aspek di bawah ini yaitu sebagai berikut.
- Perkreditan Syariah
- Bursa Saham Syariah
- Perbankan Syariah
- Zakat dan pajak
- Penerapan system keuangan syariah di Indonesia
- Koperasi simpan pinjam berbasis syariah.
Demikianlah informasi menarik kali ini mengenai tugas kampus Ekonomi. Semoga bermanfaat dan menginspirasi.