Akreditasi.org, Ada berbagai macam Contoh Soal Statistika dan Penyelesaiannya Untuk Mahasiswa untuk tugas kuliah dan pengolahan data untuk membuat skripsi atau tugas akhir.
Kupas tuntas contoh soal statistika dan penyelesaiannya untuk mahasiswa. Berbagai koleksi soal statistika untuk data tunggal, data kelompok, probalitas lengkap dengan pembahasannya.
Dilansir dari wikipedia, Statistika merupakan ilmu yang berkaitan dengan data. Statistik adalah data itu sendiri, informasinya, atau hasil penerapan algoritme statistika pada suatu data.
Statistika sangat bermanfaat dalam berbagai disiplin ilmu, baik ilmu-ilmu alam (misalnya astronomi dan biologi maupun ilmu-ilmu sosial (termasuk sosiologi dan psikologi).
Selain itu, statistika juga bermanfaat di bidang bisnis, ekonomi, dan industri. Di bidang pemerintahan, statistika digunakan untuk berbagai macam tujuan misalnya sensus penduduk yang paling sering di temui dalam masyarakat.
Di bangku perkuliahan, statistika sendiri merupakan mata kuliah wajib yang harus di tempuh oleh setiap mahasiswa. Berikut beberapa contoh soal statistika dan penyelesaiannya untuk mahasiswa tingkat akhir.
Contoh Soal Statistika dan Penyelesaiannya Untuk Mahasiswa
Berikut ini contoh soa statistika dan penyelesaianyya untuk mahasiswa semester 6 yang bisa kamu pelajari untuk memantapkan pemahaman kamu terhadapat statistika.
1. Hitunglah nilai rata rata dari data: 1 2 3 4 5 adalah. . .
2. Tabel dibawah ini menunjukkan nilai yang diperoleh oleh siswa kelas XII IPA 1 dalam suatu ulangan. Banyaknya siswa yang mendapatkan nilai 61 atau lebih adalah…
Nilai |
Frekuensi |
41 – 50 |
8 |
51 – 60 |
9 |
61 – 70 |
10 |
71 – 80 |
7 |
81 – 90 |
6 |
91 – 100 |
4 |
Jawaban : jumlah siswa yang mendapatkan nilai 61 atau lebih adalah 10 + 7 + 6 + 4 = 27 siswa.
3. Perhatikan tinggi badan pramugari berikut ini!
Tinggi Badan | Frekuensi |
150 – 154 |
6 |
155 – 159 |
10 |
160 – 164 |
18 |
165 – 169 |
22 |
170 – 174 |
4 |
Peserta yang lulus seleksi pramugrari adalah peserta yang memiliki tinggi badan 156 cm. Banyak peserta yang lulus seleksi pramugari adalah…
Jawaban :
4. Buatlah statistik terurut dari data berikut ini, kemudian tentukan datum terkecil dan datum terbesarnya dari data: 12 32 45 21 25 16 17 30 33 15 35 38 40 12 23 14 adalah…
5. Rata rata nilai ulangan harian Matematika kelas A adalah 75 dan kelas B adalah 80. Jika kelas A terdiri 20 anak dan kelas B 30 anak. Tentukan nilai rata rata nilai ulangan harian jika nilai kedua kelas digabung
6. Jika data 2, a, a, 3, 4, 6 mempunyai nilai rata rata c dan data 2, c, c, 4, 6, 2, 1 mempunyai nilai rata rata 2a, maka nilai c adalah …
7. Rata-rata ulangan matematika dari 40 anak adalah 5, 1. Jika seorang siswa tidak disertakan dalam perhitungan, maka nilai rata-ratanya menjadi 5,0. Nilai siswa tersebut adalah…
8. Nilai rata-rata ujian Matematika dari 43 siswa adalah 56. Jika nilai ujian 2 siswa, yaitu Toni dan Tono digabungkan, nilai rata-rata menjadi 55. Jika nilai Toni 25, berapakah nilai Tono?
9. Rata-rata umur Guru dan Dokter adalah 40 tahun. Jika rata-rata umur guru adalah 35 dan rata-rata umur dokter adalah 50. Berapakah perbandingan banyak guru dan banyak dokter?
10. Perhatikan data berikut :
Nilai |
Frekuensi |
2 |
2 |
3 |
4 |
4 |
3 |
Tentukanlah nilai rata-rata data di atas . . .
11. Perhatikan data berikut :
Kelas | Frekuensi |
1 – 5 |
3 |
6 – 10 |
5 |
11 – 15 |
10 |
16 – 20 |
2 |
Rata rata dari data di atas adalah….
12. Nilai rata rata dari suatu kumpulan data yang terdiri dari sepuluh bilangan adalah 7. Apabila ditambah (1 + 3 m) dan (1 + 5 m) pada kumpulan data tersebut, nilai rata rata menjadi 10. Tentukan nilai m!
13. Ulangan Matematika untuk 3 kelas dengan jumlah siswa sebanyak 100 orang. Nilai rata rata kelas pertama, kedua, dan ketiga adalah 8; 7,5; dan 7. Jika banyaknya siswa kelas pertama 30 orang dan kelas ketiga 6 orang lebih banyak daripada kelas kedua, tentukan nilai rata-rata seluruh siswa tersebut.
Jadi nilai rata rata ulangan matematika seluruh siswa adalah 7,46.
14. Histogram di bawah menunjukkan data nilai ulangan Matematika sejumlah siswa. Tentukan nilai rata rata dari data tersebut!
Jawaban
Data tersebut dapat di nyatakan dalam bentuk tabel di bawah ini
Jadi nilai rata rata data di atas yaitu 76.
Demikian ulasan kami tentang contoh soal statistika dan penyelesaiannya untuk mahasiswa. Terima kasih telah singgah semoga bermanfaat ☺